Nilai penting sumpah pemuda untuk anak jaman sekarang
Nilai penting sumpah pemuda untuk anak jaman sekarang. Prinsip dari sumpah pemuda ini adalah bertanah air dalam satu Indonesia yaitu berbangsa satu bangsa Indonesia, dan berbahsa satu bahasa Indonesia. Tapi masa sekarang inilah Nilai penting sumpah pemuda untuk anak jaman sekarang harus diterapkan agar tidak lupa norma-norma yang harus mereka jalani di kehidupannya sebagai pemuda di negara Indonesia.
1. Toleransi kepada seluruh bangsa dan sesama
Indonesia adalah negara yang memiliki keanekaragaman yang benar-benar luar biasa, mulai dari budaya, suku, ras, maapun agama yang dianut. Namun bukan sebagai halangan malah sebagai peluang untuk berkreasi bersama dan bisa belajar untuk saling menghargai dan saling menghormati, maka dari itu anak jaman sekarang ini harus menghindari sikap keegoisan yang bisa membuat persilisihan dan pada akhirnya timbulah konflik untuk pemecah belah bangsa, dan yang terakhir yaitu jangan mudah termakan berita-berita bohong atau hoax yang nantinya cuma akan menyesatkan dan akan membawamu hilangnya rasa toleransi terhadap sesama.
2. Belanja diperbelanjaan produk Indonesia (mencintai produk dalam negeri)
Jika kalian membeli produk dalam negeri atau produk lokal langsung dari buatan anak bangsa, kalian sudah termasuk mencerminkan nilai-nilai sumpah pemuda kalian sejak awal lagi dan kamu secara tidak langsung turut berkontribusi bagi negara dari pertama yang kamu lakukan yaitu menghargai karya anak bangsa, menambah pendapatan negara, turut serta meningkatkan pendapatan bagi industri kecil kita di tanah air ini. Bahkan presiden kita saja mengikuti dalam berbagai hal seperti contoh ikut menggunakan produk lokal kaya anak bangsa.
3. Menggunakan bahasa Indonesia yang baku dengan baik dan benar
Beberapa poin yang penting yang disampaiakan dalam arti sumpah pemuda adalah menggunakan bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan, hal ini menyebabkan karena bahasa Indonesia adalah bahasa yang bersifat universal, dan akan jadi mudah dimengerti seluruh orang.
4. Menanamkan rasa kebanggaan yang tinggi terhadap tanah air
Karena Indonesia mempunyai segudang kebudayaan, jika warga negara yang ain saja bangga terhadap kebudayaan kita, tidak heran kita juga harus bangga dan bangga dengan negara tercinta kita ini.
5. Senantiasa bersikap kritis dan berperan aktif
Ikutlah kalian wahai generasi muda untuk senantiasa pemberian saran dan kritik yang membangun untuk pemerintahan di era digital ini. Anda dapat dengan mudah meyuarakan atau berpendapat melewati suara apapun itu dan media sosial apapun dan bahkan bisa disalurkan ke portal-portal yang lainnya, tapi diselingi itu semua kalian juga jangan mudah termakan oleh adanya hoax hingga ingin menghina dan memaksakan kehendak sebuah perilaku di suatu negara.
Baca Juga: Inilah fakta yang harus kalian ketahui tentang Presiden Soekarno